0

Bagi beberapa orang usia yang sudah amat lanjut ternyata tidak mempengaruh bagi diri mereka
salah satu nya adalah George Corones, warga asal australia yang di ketahui berusia
99 tahun ini telah berhasil memecahkan rekor renang gaya bebas 50 meter untuk kelompok

Umur nya, Corones mencatatkan waktu 56,12 menit dalam sebuah ajang resmi di Queensland
Australia sekaligus memecahkan rekor kelompok usia 100-104 tahun tersebut, Corones
mematahkan rekor sebelum nya yang di cetak pada 2014 hanya dengan selisih 35 detik saja


Corones berhak mencatatkan namanya sebagai pemegang rekor baru karena dia akan berusia
genap 100 tahun pada april mendatang, dia mengatakan amat senang dan bergembira
dengan prestasi nya tersebut yang memecahkan rekor tersebut

Corones begitu bersemangat sekali mendengar sorakan dan dukungan para pendukung dalam
ajang yang di gelar pada hari Rabu tersebut, “ kami baru saja menyaksikan sebuah
yang baru saja di cetak “ ucap tim renang autralian Dolphin Lewat akun facebook mereka

Dalam nomor 50 meter gaya bebas ini, corones memang menjadi satu satu nya peserta dan
nomor itu di gelar khusus bagi nya dalam upaya pencetak rekor terbagus, “ kami baru
saja menyaksikan sebuah sejarah baru yang di cetak, ucap tim renang australian Dolphin

Corones pria yang berasal dari brisbane itu mengatakan sejak muda dirinya memang sangat
gemar berenang tapi baru kembali serius menekuni olahraga ini saat dirinya berusia 80 tahun,
“ saya berhenti berenang di awal perang dunia ll dan seperti nya saya pernah berenang lagi

Untuk sekedar olahraga saja “ ucap nya tersebut, dia melanjut kan mengikuti lomba renang
memang amat menantang kekuatan fisik nya, tapi semua itu bisa di lalui dengan melakukan
persiapan yang matang matang, sebelum mencoba memecahkan rekor, corones berlatih

Tiga kali sepekan dan juga mengasah fisik nya itu di pusat kebugaran, “ di usia nya ini semua
butuh waktu untuk bisa di lakukan, kamu akan cepat lelah, tapi jika di lakukan dengan benar
maka hasil nya akan luar biasa lanjut dirinya tersebut

Dirinya mengatakan kunci keberhasilannya itu terletak pada kecepatan dan teknik berenang
nya tersebut, “ kayuhan pertama saya amat seimbang dan kunci nya itu adalah terus maju
dengan teratur tambah tenaga yang sedikit demi sedikit di setiap kayuhannya itu “ ucap nya


Rekor sebelum nya dengan catatan 1 menit 31,9 detik di buat perenang asal inggris, John
Harrison pada 2014, setelah sukses di 50 meter corones bertekad mencoba untuk
memecahkan jarak 100 meter pada hari sabtu lalu

Dan dia amat yakin sekali untuk bisa memecahkan rekor lama dengan catatan 3 menit 23,10
detik yang juga di cetak oleh john harrison, “ saya sudah tidak muda lagi, tapi saya akan
mencoba dan yakin saya bisa melakukan nya “ ucap corones penuh percaya diri tersebut

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top