Inilah Tanggapan Orang Indonesia Tentang Mobil Listrik
INTERQQ |
Setiap negara memliki peraturan berkendara tersendiri. Disamping itu banyak negara maju sudah menggunakan mobil bertenaga listrik. Namun sampai saat ini penggunaan mobil listrik di Indonesia masih tidak jelas.
Dalam Peraturan Pemerintah Nomor 79 tahun 2015 mengatakan Energi Nasional yang dimana pada tahun 2025 Indonesia siap menghadirkan kendaraan yang ramah lingkungan bertenaga listrik dan hybrid.
Jika membicarakan realistis, mobil listrik tidak akan bisa dijalankan di Indonesia. Karena baru saja menggunakan mobil hibrid saja sudah dikenakan pajak yang sangat tinggi.
Target pemerintah saya mengerti karena ada perjanjian tahun 2011, Indonesia itu harus mengurangi CO sampai berapa di 2025. Pemerintah harus mendahulukan penggunaan mobil hibrid jika sudha berjalan baru memikirkan bagaimana menggunakan mobil listrik.
Namun, jika sudah memiliki peraturan yang jelas maka Honda akan ikut serta dalam mobil listrik tersebut. mungkin salah satu yang paling ampuh di dunia adalah insentif. Mungkin produksi hybrid itu bisa harganya murah. "Semua balik ke harga, hybrid mahal siapa yang mau pakai. Kalau dia bisa murah tentunya harus melalui insentif baru kemudian sosialisasi dan edukasi," ujarnya.
"Untuk insentif itu pun tidak gampang. Karena dari penggunaan bensin ke hybrid tidak mudah. Jika ingin mengubahnya pemerintah harus memberikan fasilitas jalan khusus atau jalan tol, sehingga mereka bisa beralih ke hybrid.
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.