0

Sebuah sungai di Tyumen, Siberia, Rusia mengalami sebuah fenomena aneh setelah air nya tiba-tiba berubah warna menjadi merah darah, kejadian ini sungguh membuat para ahli dan orang orang khawatir dengan kualitas air minum


Didaerah itu kenapa bisa berwarna merah air nya, air yang berubah warna menjadi
merah darah itu tentu dapat memperburuk kesehatan masyarakat sekitar, pejabat
di siberia barat belum merilis sebuah hasil dari serangkaian



Tes sampel yang diambil dari sungai tersebut, namun kantor berita Rusia
Itar-Tass telah mengatakan kalau Insiden ini mirip sekali dengan yang
tertulis di “ Alkitab “ kitab suci umat kristiani


Perubahan warna air di sungai Molchanka terjadi sekira sepekan lalu
warga lokal yang khawatir menduga seseorang telah membuang
bahan kimian yang tidak diketahui apa jenis nya ke sungai dan
menyebabkan air bisanya keruh berubah menjadi merah darah


“ sungai Molchanka berubah merah atau merah jingga sekitar sepekan
lalu, warna yang tidak bisa itu paling terlihat antara permukiman
Novotarmansky dan Molchanova “ ucap maria Paraschenko seorang
penduduk asli desa Novotarmansky


Juru bicara kepala departemen ekologi dan sumber daya air wilayah Tyumen
Alexander Rein mengatakan kalau pihak berwenang masih berusaha mencari
sumber dari pencemaran sungai yang terjadi



“ pejabat dari otoritas pengawasan negara dan pemerintah wilayah Tyumen
menyusuri sepanjang sungai, memeriksa apakah fenomena ini disebabkan
oleh pembuangan limbah perusahaan, sampel air diambil sepanjang area
yang terkontaminasi “

“ kami sedang menyelediki juga lebih lanjut kejadian ini dan berharap dapat
mengetahui secepat mungkin apa penyebab nya dalam 24 jam ke depan
“ ucap Alexander kepada interqq.info disaat di wawancari

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top