Kasihan sekolah SD hancur terkena gempa di Tasikmalaya
Kasihan sekolah sd hancur terkena gempa di Tasikmalaya SDN Mayangcinde terletak di kampung
mayangcinde, desa sirnaraja, kecamatan cigalontang kabupaten Tasikmalaya dan Lokasi SD tersebut
adalah wilayah perbukitan yang terletak 6 kilometer dari ibu kota kecamatan cigalontang, 12 kilometer dari singaparna.
Semua bangunan sekolah hancur. Selain itu, WC di sekolah, ruang guru dan rumah dinas kepala sekolah juga hancur. Semua fasilitas sekolah hancur juga . Agar bisa di pakai dan di operasi kembali kemudian Guru dan kepala sekolah Sekolah tersebut pernah mendapat kunjungan dari salah satu televisi swasta sedang melakukan assessment untuk melakukan rehabilitasi sekolah dan dijanjikan untuk segera direhabilitasi oleh stasiun televisi swasta tersebut. Akan tetapi sampai waktu dilakukan survey, belum ada realisasi dan ada sekolah lain yang direhabilitasi terlebih dahulu.
Atas inisiatif komite dan masyarakat, dibangun 1 kelas tambahan untuk melengkapi kekurangan kelas.Sayangnya kelas tambahan yang dibangun komite dan masyarakat belum bisa diselesaikan karena terkendala kurangnya dana. Perjuangan belum selesai Semoga mereka bisa dibangun kelas tambahan sehingga siswa bisa sekolah dengan layak.
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.