0
NEGARA JEPANG MENGIMBAU KEPADA SEMUA WARGA NYA UNTUK TIDAK MEMAKAN IKAN BUNTAL, INI ALASANNYA

Sebuah supermarket di Gagamori, jepang, melakukan kesalahan yang cukup fatal, mereka telah
menjual lima paket ikan buntal tanpa mengambil bagian hati nya yang dimana mengandung racun
akibat nya pemerintah kota Gagamori menyatakan kepada warga nya



Agar tidak mengkonsumsi ikan ini lagi, pernyataan itu disampaikan lewat sebuah sistem darurat
oleh pemerintah kota kepada semua warga, mereka mendesak segera agar mengembalikan
bagian yang beracun itu kepada pihak yang berwenang, sebab sejauh ini tiga paket


Sudah di temukan dan dua lagi masih di perkirakan masih beredar di pasaran, “ kami sudah
mengumumkan kepada warga untuk tidak mengkonsumsi ikan buntal lewat sistem darurat
nirkabel kota gagamori “ ucap pejabat setempat


Koji takayangi, ikan buntal atau fugu merupakan makanan khas musim dingin di jepang
dengan harga yang cukup mahal, daging ikan ini biasanya di konsumsi mentah mentah
sebagai sashimi atau di masak untuk dijadikan sebagai sup


Meski sangat lezat, ikan kembung juga beracun sehingga butuh pengelolahan yang matang
kesalahan sedikit saja bisa berakibat sangat fatal sekali, bagian hati, sel telur dan kulit ikan
buntal mengandung racun paling berbahaya yaitu Tetrodotoxin


Yang dikenal dengan nama TTX, yang dibutuhkan latihan dan izin khusus untuk menyiapkan
daging ikan buntal menjadi makanan matang, TTX memengaruhi sistem saraf dengan sebuah
efek yang cepat dan kejam


Korban nyawanya akan mengalami mati rasa di sekitar mulut, kelumpuhan dan kemudian
mengalami kematian, hingga saat ini masih belum ada penawar racun Tetrodotoxin dan
masih di cari tau untuk penanganan jenis racun satu ini

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top