0

PELATIHAN TENTANG PEMBANGUNAN DIBANDUNG DIIKUTI OLEH WARGA PALESTINA

PELATIHAN TENTANG PEMBANGUNAN DIBANDUNG DIIKUTI OLEH WARGA PALESTINA

Dari dulu kepedulian dari Pemerintah Indonesia terhadap negara Palestina memang sangatlah banyak. Dalam kesempatan ini pun Dari Kementerian Luar Negeri Indonesia juga memberikan pelatihan untuk pengembangan Kapasitas infranstuktur kepada warga Palestina. 

Mohammad Syarif Alatas yang selaku Direktur Kerja sama Teknik Kemlu menyatakan kalau adanya penyelegaraan pelatihan yang berasal dari hasil kerja sama dengan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Jadi dalam latihan yang diadakan ini, Warga Palestina ini pun diberi bimbingan tentang bagaimana cara pemeliharaan infranstuktur. 

Jadi pelatihan ini pun diikuti oleh 14 warga di Palestina. Warga ini pun bekerja sebagai aparatur sipil yang sudah bekerja di Kementerian dan lembaga pemerintah di Palestina. Mereka bekerja seperti pada Kementerian Pekerjaan umum, perumahan, Kementerian Transportasi dan juga Kantor pemerintah daerah. 

Jadi nantinya peserta ini akan mengikuti pelatihan di Bandung. Pelatihan ini juga dibagi dalam beberapa sesi yang dimulai didalam kelas. Beberapa pelatihan  lainnya juga melakukan kunjungan di pusat pengembangan infranstuktur yang dimiliki oleh Kementerian Pekerjaan umum dan juga perumah Rakyat RI. 

Syarif pada saat di pers pun menyatakan kalau Untuk semua peserta, dalam sesi yang ada didalam kelas, semua peserta bisa mencari dan mengambil informasi yang berharga untuk dipraktikkan. Ia juga mengaku kalau nantinya peserta Palestina ini bisa mendapatkan informasi tentnag kerja sama pemerintah dalam sektor swasta. 

Jadi Syarif menyatakan kepada semua peserta untuk tidak ragu dalam meminta informasi lanjutan tentang kebijakan dan juga proses perencanaan yang ada Di Indonesia. Proses ini meliputi pembangunan jalan, rumah dan sanitasi. Serta bagaimana cara pemerintah untuk bekerja dalam sektor swasta.

Sebelumnya juga pelatihan ini telah dilaksanakan di Yogyakarta pada Maret 2017 lalu. Pada waktu itu peserta cuma berjumlah 11 orang.





Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top