0

YAMAHA TERUS MENERIMA KELUHAN ROSSI TENTANG MASALAH MOTOR YZR M1

YAMAHA TERUS MENERIMA KELUHAN DARI ROSSI TENTANG MASALAH MOTOR YZR M1

Valentino Rossi yang saat ini bertarung di kelas MotoGP terus mengeluh pada motornya. Tim Yamaha pun saat ini tidak tahu masalah apa yang harus di perbaiki pada Motor YZR M1 ini. Rossi pun sering mengeluh pada motor yang ditungganginya ini. 

Paolo Beltramo yang selaku pengamat MotoGP menyatakan kalau Yamaha diharapkan dapat selalu mendengarkan keluhan dari Rossi kalau tidak ingin kalah dari kompetitornya. Ini adalah untuk memberikan penyesuaian motor dengan cara berkendara Rossi.

Beltramo juga menyatakan kalau Bisa saja kalai kegagalan pada Yamaha ini karena mereka kurang mendengarkan masalah pada Rossi. Jadi dalam kenyataannya fakta ini juga terus berlanjut. Akan tetapi dalam menghadapi Balapan, Rossi juga tetap menjalaninya dengan percaya diri dan tetap tenang. 

Maverick yang satu tim dengan Rossi di Yamaha juga sering kali mendapatkan masalah pada saat mengendarai motor YZR M1 di MotoGP 2017 ini. Pada saat di MotoGP Belanda dan Jerman, Keduanya pun kesulitan dalam balapan karena motor Yamaha sangat tidak impresif. 

Dimusim kali ini performa Yamaha pun sangat buruk. Namun karena performa dari Rossi dan Vinales ini sangat impresif. Jadi dalam MotoGP 2017 kali ini juga Rossi dan Vinales masih memiliki peluang untuk menjadi juara pada MotoGP 2017. Karena dari empat kemenangan, Yamaha sudah banyak dalam meraih podium,dan saat ini sudah menjadi kandidat terkuat dalam menjadi juara dunia.

Jadi Valentino Rossi dan Maverick Vinales saat ini pun telah diberikan sasis baru oleh tim Yamaha. Rossi juga dari balapan pertama sampai balapan kelima tampil dengan impresif. Akan tetapi dengan sasis baru ini, Vinales juga kesusahan untuk finis di Sirkuit Assen.

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top