0

SEKILAS MELIHAT FOTO SOEKARNO MENSESNEG BILANG ' MIRIP - MIRIP DENGAN PAK JOKOWI '

SEKILAS MELIHAT FOTO SOEKARNO MENSESNEG BILANG ' MIRIP - MIRIP DENGAN PAK JOKOWI '
INTERQQ

Pihak kementerian dari sekretariat negara akan melakukan penggelaran pameran arsip di Aula Serbaguna Gedung 3 Kementerian Sekretariat Negara bertema dengan 'Soekarno: Besarnya Bersama Rakyat'.

Dalam pameran tersebut, telah menampilkan sejumlah foto dan dokumen yang merangkum kegiatan Soekarno. Dalam Pameran yang terlihat dari foto kegiatan resmi kenegaraan sampai saat 'Putra Sang Fajar' tengah bercengkrama dengan rakyat.

Pratikno yang meninjau setiap foto itu kagum melihat-lihat foto Soekarno yang tergambarkan sangat dekat dengan rakyat. Saat melihat foto itu, Pratikno mengatakan, Soekarno mirip dengan Presiden Joko Widodo yang sering pula bercengkrama dengan rakyat kecil.

"Saya sudah baca, lalu lihat dokumen-dokumennya. Lihat fotonya yang luar biasa, saaya rasakan mirip-mirp juga dengan Pak Jokowi, baik itu foto bareng dengan anak-anak riuh rendah dan seterusnya. Jadi ini akan menjadi inspirasi bagi kita bersama," kata Pratikno dalam sambutan di pameran tersebut, Selasa (22/8).

Menurut Pratikno, dalam arsip di pameran itu dapat merangkum sosok Soekarno yang merupakan seorang pemimpin besar bangsa ini. Dia mengatakan, meski seorang pemimpin besar, Soekarno tak segan untuk turun guna menemui rakyatnya.

"Dan pekerja yang hebat langsung turun ke lapangan sampai beliau Soekarno menjadi guru, turun ke petani ke sawah tanpa canggung di sisi lain juga seorang pemimpin yang dicintai rakyat."

Pameran ini juga bertujuan agar masyarakat khususnya generasi mudah tahu tentang Sang sosok Proklamator Kemerdekaan. Pameran Arsip Soekarno tersebut merupakan rangkaian dari memperingati HUT Kemerdekaan RI. Peresmian ameran itu dihadiri oleh Duta Arsip Nasional Rieke Dyah Pitaloka.

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top