PERUSAHAAN BOSCH KELUARKAN REM SECEPAT KEDIPAN MATA
Dalam hal tersebut, Salah satu penyedia teknologi otomotif yakni Bosch, pun telah menciptakan sebuah sistem pengereman darurat Bosch yang nantinya akan dilengkapi dengan pengendara sepeda. Rem ini akan bekerja secara otomatis dengan membuat mobil berhenti penuh dari kecepatan 40 km/jam.
Sistem ini membuat banyak orang menjadi terlindungi dari insiden walaupun terkejut, Tapi tidak menimbulkan luka. Rem ini bekerja dengan sistem radar dan sensor video pengamanan darurat, Dengan mendeteksi sesuatu yang mungkin terjadi, Rem iBosster Bosch ini akan mengerem penuh hanya dengan waktu 190 milidetik. Waktu ini lebih cepat dari kedipan dua kali.
Dr Dirk Hoheisel yang selaku anggota dewan manajemen Bosch pun mengatakan "Jadi sistem kemudi pendukung ini merupakan langkah lebih lanjut dalam terwujudnya berkendara tanpa kecelakaan," ujarnya. Dirinya mengaku lagi kalau sistem pengereman elektronik ini akan bekerja dalam keadaan darurat yang mampu dalam memberikan respon cepat dari pada yang dilakukan oleh manusia. Rem ini sangatlah mendukung pada saat pengemudi membutuhkannya saat berada di lalu lintas kota yang sibuk.
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.