0

MUI: KITA BERHARAP NANTINYA TIDAK ADA AKSI DEMONSTRASI

MUI: KITA BERHARAP NANTINYA TIDAK ADA AKSI DEMONSTRASI

Majelis Ulama Indonesia (MUI) mendengar kabar kalau Polda Metro Jaya menetapkan Rizieq Shibab selaku Pemimpin Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) menjadi tersangka terkait kasus dugaan chat mesum yang melibatkannya dengan wanita bernama Firza Husein. Rizieq Shibab yang akan melakukan perlawan terkait kasus ini membuat kontroversi bagi semua orang.  

Namun Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) yang bernama KH Ma'ruf Amin mengharapkan jika nantinya Rizeiq Shibab menjadi tersangka, maka tidak akan ada aksi demonstrasi yang dilakukan oleh pendukung Rizeiq Shibab  atas penetapan tersangka yang ada. Ketua MUI ini mengatakan "Ya sebaliknya gitu (kalau tidak ada aksi)."

Dia juga mengatakan jika ada aksi makan ditakutkan akan memunculkan masalah baru bagi masyarakat. Jadi, mereka berharap kalau tidak ada aksi lagi yang dilakukan untuk Rizeiq Shibab. Dia juga meminta pada pihak kepolisian untuk bersikap transparan dalam menyelidiki kasus ini agar nantinya masyarakat percaya pada keputusan yang diberikan. 

Ma'ruf mengujarkan kalau proses ini harus bersifat transparan, karena umat itu imbauannya supaya tidak menimbulkan masalah. yang penting transparan supaya tidak disalahpahami umat. Akna tetapi Ia pun tidak mengomentari terkait kasus ini. "Karena sekarang ini masalah kebenaran atau ketidakbenaran , yang tau hanya polri, ujarnya. 

Polisi yang menetapkan pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Rizeiq Shibab yang terjerat dalam kasus chat mesum dengan Firza Husein. Firza husein telah menjadi tersangka, tetapi Rizieq akan menjadi tersangka setelah nantinya penyelidik Direktorat Kriminal Khusus melakukan gelar perkara terkait kasus ini. tapi menurut Argo juga , saat ini Polisi telah menemukan alat bukti berdasarkan gelar perkara. Dengan ini maka status Rizieq Shibab meningkat. Meningkat dimana status Rizieq menjadi tersangka dalam kasus pornografi.

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top